Hidup & Mati, Oleh: Ust Dr. H. Ed Fauzan Ofratos, Lc, M.E.Sy
Hidup & Mati, Oleh: Ust Dr. H. Ed Fauzan Ofratos, Lc, M.E.Sy
Perjalanan panjang hidup, melewati silih berganti detik dan bahkan tahun. Perjalanan panjang mati, melewati silih berganti keadaan dan sampai kembali kepada Allah.
Hari ini, 3 Pelajaran di hari yang sama:
1. Hari ini ada yang baru lahir
2. Hari ini ada yang mengingat kelahiran
3. Hari ini ada yang mati
Maka Sadarlah.. Kita Selalu Berada... Di Antara Detik Hidup & Mati
Mengaktifkan selalu memori rangsangan kita untuk sadar, sesadarnya bahwa kita sedang menjalani hidup & mati.
Informasi Lebih Lanjut
Arsyad Islamic School
08117575303
